Preview: Azerbaijan vs Portugal, Mengais Asa Tersisa
Editor Bolanet | 26 Maret 2013 10:16
Situasi kian sulit bagi mereka untuk lolos langsung ke Piala Dunia 2014 Brasil, sebab kini dengan jumlah 5 laga mereka baru mengoleksi 8 poin. Berjarak 4 poin dari Rusia yang masih menyimpan satu laga tunda di tangan.
Menyambut laga kualifikasi Piala Dunia matchday 6 ini kondisi semakin tak memihak Paulo Bento, pelatih Seleccao itu dipastikan minus Coentrao dan Ronaldo.
Fabio Coentrao cedera, sementara Cristiano Ronaldo menjalani skorsing atas tiga kartu kuning yang sudah ia terima, problem di sisi winger tak hanya itu Nani pun tak bakal bisa turun karena sudah lebih dulu cedera.
Demi mengakali hal ini sepertinya Silvestre Varela milik Porto akan ditempatkan di sayap kiri, sementara sisi kanan sebagai ganti ronaldo akan dipercayakan kepada Danny atau Vierinha.
Bek kiri Deportivo La Coruna Silvio akan menggantikan Coentrao, sementara tempat Raul Meireles yang terkena flu sepertinya akan diambil oleh Carlos Martins.
Azerbaijan di atas kertas dipandang sebagai non-unggulan, namun pasukan Berti Vogts siap memberikan kejutan. Tidak ada gangguan cedera maupun suspensi di komposisi terbaik tuan rumah.
Kendati tidak diunggulkan, Azerbaijan berpeluang memberi kejutan Seleccao yang sedang sakit luar dalam. Partai di Stadion Tofiq Bəhramov adına Respublika layak untuk dinanti.
Jika tidak ada gangguan dan perubahan, rencananya laga Azerbaijan vs Portugal ini akan ditayangkan secara langsung oleh stasiun televisi swasta TV ONE, Rabu (27/3) pukul 00.00 WIB.
Prakiraan Formasi Kedua Tim:
Azerbaijan (4-4-2): Agayev; Shukurov, Sadygov, Ramaldanov, Medvedev; Farjad-Azad, Sadiqov, Abishov, Dzavadov; Ismayilov, Aliyev.
Portugal (4-3-3): Rui Patricio; Pereira, Alves, Pepe, Silvio; Martins, Voloso, Moutinho; Varela, Postiga, Vieirinha. (bola/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Alasan Ronaldo Enggan Kembali ke Madrid
Piala Dunia 25 Maret 2013, 19:07 -
Highlights WCQ 2014: Israel 3-3 Portugal
Open Play 22 Maret 2013, 22:08 -
Review: Coentrao Selamatkan Portugal
Piala Dunia 22 Maret 2013, 21:43 -
Data dan Fakta Kualifikasi PD 2014: Israel vs Portugal
Piala Dunia 22 Maret 2013, 11:07 -
Preview: Israel vs Portugal, Segala Daya dan Upaya
Piala Dunia 22 Maret 2013, 10:03
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10