Prandelli Rindukan Kehadiran Montolivo
Editor Bolanet | 5 Juni 2014 07:52
Hasilnya, Azzurri hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan tim lemah Luksemburg, di laga pamungkas menjelang putaran final Piala Dunia, yang akan mempertemukan mereka dengan Inggris di laga perdana.
Jelas, kami kehilangan seseorang yang sudah bersama kami selama bertahun-tahun. Namun pada saat ini kami perlu mempertimbangkan beberapa hal lain, seperti posisi Candreva dan saya juga melihat beberapa hal menarik, tutur Prandelli pada reporter.
Mario Balotelli punya dua peluang bagus di babak pertama dan punya satu kesempatan lagi saat Antonio Cassano masuk. Kami harus lebih baik ketika masuk ke kotak penalti lawan, karena kami punya lebih banyak pemain di lini tengah, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli Beber Alasan Tak Bawa Rossi ke PD 2014
Piala Dunia 4 Juni 2014, 19:28 -
Preview: Italia vs Luksemburg, Menang Target Mutlak
Piala Dunia 4 Juni 2014, 13:06 -
Claudia Romani, 'I Love Italy' Dari Miami
Open Play 4 Juni 2014, 11:03 -
Sesi Foto Skuat Piala Dunia 2014 Italia
Open Play 4 Juni 2014, 10:18 -
Mourinho Yakin Italia Bisa Tampil Apik di PD 2014
Piala Dunia 3 Juni 2014, 22:28
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39