Prandelli: Cassano Atau Rossi? Mungkin Keduanya
Editor Bolanet | 17 Mei 2014 10:59
Cassano dan Rossi adalah dua dari tujuh penyerang dalam skuat sementara Azzurri pilihan Prandelli. Rossi baru sembuh dari cedera lutut, tapi dia dipanggil oleh sang pelatih bersama Cassano, yang tampil gemilang dengan seragam Parma musim ini. Beredar kabar di Italia, andai Rossi fit, maka itu bisa memutus harapan Cassano untuk terbang ke Brasil.
Cassano atau Rossi? Tak ada satu pun yang peluangnya tergantung pada pemain lain. Mungkin keduanya akan sama-sama terpilih masuk skuat, kata Prandelli seperti dilansir Football Italia.
Saya tak menutup kemungkinan bagi siapa saja, tegasnya.
Dengan melalui proses seleksi, Prandelli akan mengumumkan skuat finalnya sebelum 2 Juni mendatang. [initial]
Klik Juga:
- Slogan 32 Tim Piala Dunia 2014
- Buffon Digosipkan Punya Gandengan Anyar
- Barisan Penyerang Haus Gol Italia
- Skuat Piala Dunia Italia: Buffon
- Skuat Piala Dunia Italia: Sirigu
- Skuat Piala Dunia Italia: Perin
- Skuat Piala Dunia Italia: Mirante
- Skuat Piala Dunia Italia: Abate
- Skuat Piala Dunia Italia: Maggio
- Skuat Piala Dunia Italia: De Sciglio
- Evolusi Penampilan Bintang-bintang Piala Dunia
- Launching Kalender PD 2014 Model Paraguay
- Perayaan 40 Tahun Scudetto Bersejarah Lazio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Juventus vs Cagliari, Sempurnakan Rekor!
Liga Italia 16 Mei 2014, 23:00 -
Musim Depan Gawang Inter Masih Dikawal Handanovic
Liga Italia 16 Mei 2014, 22:57 -
Ancelotti Bantah Akan Tinggalkan Madrid Demi Milan
Liga Spanyol 16 Mei 2014, 19:56 -
Daftar Klub Dengan Kontrak Jersey Termahal
Editorial 16 Mei 2014, 17:36 -
Caceres Bakal Dapat Kontrak Anyar
Liga Italia 16 Mei 2014, 14:28
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23