Prancis Lolos ke 16 Besar, Didier Deschamps Girang Bukan Kepalang
Serafin Unus Pasi | 22 Juni 2018 12:30
Bola.net - - Pelatih Timnas Prancis, Didier Deschamps mengaku senang dengan keberhasilan timnya menembus babak 16 besar Piala Dunia 2018. Deschamps menilai lolosnya Les Bleus ini merupakan langkah yang bagus bagi mereka untuk menjadi juara.
TImnas Prancis berhasil meraih kemenangan tadi malam. Melawan Tim asal Amerika Selatan Peru, Prancis berhasil menang dengan skor tipis 1-0 berkat gol semata wayang Kylian Mbappe.
Kemenangan itu membuat TImnas Prancis sudah mengantongi 6 poin. Alhasil mereka berhasil menjadi tim ketiga yang lolos ke fase gugur Piala Dunia 2018 nanti.
Deschamps sendiri mengaku puas karena timnya bisa lolos ke fase gugur. Kami berhasil memastikan diri lolos ke fase gugur sehingga kami sangat senang, ujar Deschamps seperti yang dikutip Sportsmole.
Bukan Laga Mudah
Segalanya menjadi sangat sulit di babak kedua.
Kami bermain lebih baik di babak pertama, di mana kami bermain dengan lebih cair dan mengalir. Namun kami berhasil tampil solid di babak kedua sehingga kami bisa memenangkan laga tersebut.
Harus Main Bertahan
Kami bertahan tidak hanya dengan pemain bertahan kami, melainkan juga dengan pemain menyerang kami.
Para pemaing menyerang kami membantu itm untuk tampil lebih solid. Mereka membantu untuk merebut kembali bola baik di babak pertama dan kurang lebih sama di babak kedua. tandasnya.
Incar Poin Sempurna
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Cedera Pergelangan Kaki, Griezmann Siap Main Lawan Peru
Piala Dunia 21 Juni 2018, 14:40 -
FOTO FANS: Prancis vs Australia
Open Play 21 Juni 2018, 14:03 -
Prancis vs Peru, Deschamps Pertimbangkan Olivier Giroud Starter
Piala Dunia 21 Juni 2018, 13:00 -
Prancis vs Peru, Deschamps Pastikan Griezmann Bisa Main
Piala Dunia 21 Juni 2018, 12:45 -
Jadwal Pertandingan dan Siaran Langsung Piala Dunia 2018: Prancis vs Peru
Piala Dunia 21 Juni 2018, 10:32
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39