Prancis Juara Piala Dunia 2018, Karim Benzema Ucapkan Selamat
Editor Bolanet | 16 Juli 2018 14:45
Timnas Prancis berhasil keluar sebagai juara dunia yang baru. Mereka menjuarai Piala Dunia 2018 setelah mengalahkan Timnas Kroasia di Final Piala Dunia 2018 tadi malam dengan skor 4-2.
Pada laga ini gol kemenangan Prancis dicetak oleh gol bunuh diri Mario Mandzukic, Penalti Antoine Griezmann, dan masing-masing satu gol dari Paul Pogba dan Kylian Mbappe. Sementara Kroasia berhasil memperkecil ketertinggalan melalui gol Ivan Perisic dan Mario Mandzukic.
Kemenangan ini membuat seluruh masyarakat Prancis bersuka-ria, termasuk Karim Benzema. Striker Real Madrid ini mengekspresikan kebahagiaannya di akun instagramnya berikut.
Selamat Kawan-Kawan! Kalian berhasil melakukannya dengan baik, Juara Dunia!
(inst/dub)
Karir Timnas Terhenti
Pada saat itu sang striker dikabarkan melakukan pemerasan terhadap kompariotnya, Mathieu Valbuena. Alhasil ia diinvestigasi oleh Federasi Sepakboal Prancis mengenai situasi tersebut.
Benzema sendiri dinyatakan bersalah atas aksi pemerasannya tersebut. Alhasil ia dicampakkan oleh Didier Deschamps dari skuat Les Bleus hingga hari ini.
Pengganti Tidak Optimal
Giroud sendiri tercatat menjadi pilihan utama Didier Deschamps. Ia tercatat menjadi starter sebanyak enam kali dalam turnamen Piala Dunia 2018.
Meski terus bermain, Giroud tidak mampu mencetak satupun gol bagi Prancis. Ia bahkan tidak membuat satupun shot on target selama berada di Rusia.
Trofi Kedua
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Halo Juventini, Ronaldo Sudah Tiba di Turin!
Liga Italia 15 Juli 2018, 23:02 -
Presiden Napoli Mengaku Ditawari Datangkan Ronaldo
Liga Italia 15 Juli 2018, 21:25 -
Courtois Bisa ke Madrid, Bisa Juga Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 15 Juli 2018, 17:12 -
Kode Keras Eden Hazard Untuk Chelsea dan Real Madrid
Liga Inggris 15 Juli 2018, 04:00 -
James Rodriguez Didukung Pulang ke Real Madrid
Piala Dunia 15 Juli 2018, 03:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39