Pogba Incar Sukses di Piala Dunia
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 10:09
- Paul Pogba tak sabar ingin segera bermain di ajang Piala Dunia 2014 di Brasil. Pogba menargetkan sukses di gelaran 4 tahunan itu, seperti saat membela Timnas Prancis di Piala Dunia U-20.
Pogba ingin mereplika penampilannya saat membawa Timnas Prancis U-20 menjadi juara di Piala Dunia U-20. Saat itu, Pogba terpilih sebagai pemain terbaik di turnamen yang dihelat di Turki tahun lalu.
Bagi saya, sebuah mimpi untuk bisa bermain di Piala Dunia. Bahkan sejak kecil saya sudah berpikir untuk bisa bermain di Piala Dunia, ucap Pogba kepada Telefoot.
Saya harap kami akan memenangkan kompetisi. Saya bermain di Piala Dunia musim panas lalu, jadi saya sudah sedikit terbiasa dengan atmosfernya, imbuh Pogba.
Pogba juga merasa jika kemampuan dirinya sudah jauh berkembang setelah berhasil membawa Juventus meraih Scudetto. Dengan alasan yang sama, pemain berusia 21 tahun ini yakin bisa memberi kontribusi lebih kepada Timnas Prancis.
Prancis terakhir kali menjadi juara di ajang ini pada tahun 1998. Di Brasil nanti, Les Bleus akan tergabung dalam grup E bersama dengan Swiss, Ekuador dan Honduras. [initial]
(tele/mac)
Pogba ingin mereplika penampilannya saat membawa Timnas Prancis U-20 menjadi juara di Piala Dunia U-20. Saat itu, Pogba terpilih sebagai pemain terbaik di turnamen yang dihelat di Turki tahun lalu.
Bagi saya, sebuah mimpi untuk bisa bermain di Piala Dunia. Bahkan sejak kecil saya sudah berpikir untuk bisa bermain di Piala Dunia, ucap Pogba kepada Telefoot.
Saya harap kami akan memenangkan kompetisi. Saya bermain di Piala Dunia musim panas lalu, jadi saya sudah sedikit terbiasa dengan atmosfernya, imbuh Pogba.
Pogba juga merasa jika kemampuan dirinya sudah jauh berkembang setelah berhasil membawa Juventus meraih Scudetto. Dengan alasan yang sama, pemain berusia 21 tahun ini yakin bisa memberi kontribusi lebih kepada Timnas Prancis.
Prancis terakhir kali menjadi juara di ajang ini pada tahun 1998. Di Brasil nanti, Les Bleus akan tergabung dalam grup E bersama dengan Swiss, Ekuador dan Honduras. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Poster Bintang & Julukan Tim Piala Dunia 2014
Open Play 25 Mei 2014, 01:16 -
Sepatu Emas Spesial Just Fontaine
Piala Dunia 23 Mei 2014, 13:47 -
2014, Piala Dunia Terakhir Ribery
Piala Dunia 21 Mei 2014, 18:22 -
Desailly: Spanyol Terbaik Sepanjang Sejarah Sepakbola
Piala Dunia 20 Mei 2014, 02:31 -
Zidane Optimis Prancis Tampil Bagus di Piala Dunia
Piala Dunia 18 Mei 2014, 23:42
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39