Pirlo Yakin Italia Melangkah Jauh di Piala Konfederasi 2013
Editor Bolanet | 17 Juni 2013 12:50
Playmaker asal itu menyatakan keyakinannya atas peluang Gli Azzurri di turnamen yang digelar tiap setahun sebelum gelaran akbar Piala Dunia tersebut.
Target kami di Piala Konfederasi, sama seperti di turnamen penting lainnya, adalah untuk bermain bagus dan mencoba untuk melangkah sejauh mungkin, ujar Pirlo kepada wartawan usai laga yang berkesudahan 2-1 tersebut.
Kami tahu kami memiliki kemampuan untuk mencoba dan membuatnya menjadi nyata, dan untuk itulah kenapa kami sudah siap untuk menjalani turnamen ini. lanjutnya.
Pirlo mencetak satu gol cantik lewat tendangan bebas khasnya di menit 27. Gol dan gelar Man of the Match tersebut sekaligus menjadi kado manis baginya yang memainkan laga ke-100 di level internasional. [initial] (sw/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Ingin Kemenangan di Laga ke-100 Untuk Italia
Piala Dunia 16 Juni 2013, 16:30 -
Prandelli Optimis Italia Bakal Kalahkan Meksiko
Piala Dunia 16 Juni 2013, 14:00 -
Pirlo: Tinggalkan Milan Adalah Keputusan Tepat
Liga Italia 15 Juni 2013, 06:00 -
Inilah Daftar Pemain Terbaik Eropa Versi BSports
Editorial 13 Juni 2013, 01:01 -
Davids: Lini Tengah Juventus Terkuat di Eropa
Liga Italia 11 Juni 2013, 00:31
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39