Pirlo Senang Bisa Menginspirasi Messi
Editor Bolanet | 14 Oktober 2012 20:37
Namun Messi sendiri justru mengaku mendapat inspirasi dari pemain-pemain lain. Setelah mencetak gol lewat tendangan bebas ke gawang Uruguay, Messi yang mewakili mengaku terinspirasi oleh Andrea Pirlo.
Messi melepaskan tembakan yang meluncur di bawah kaki tembok pertahanan yang dibangun lawan. messi mengaku melakukan tendangan itu setelah melihat tendangan serupa yang dilakukan Pirlo berhasil menjebol gawang Siena.
Pirlo sangat senang dengan pengakuan Messi itu. Saya sangat senang Messi memperhatikan tendangan saya itu. Fakta bahwa yang terinspirasi adalah seorang Messi membuat saya lebih bahagia lagi, ucap Pirlo.
Pirlo kini tengah bersama timnas untuk menjalani lanjutan kualifikasi Piala Dunia. Azzurri akan berhadapan dengan Denmark hari Selasa waktu setempat di San Siro, Milan. [initial]
Piala Dunia - Messi Terinspirasi Tendangan Bebas Pirlo (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli: Italia Tampil Luar Biasa
Piala Dunia 13 Oktober 2012, 06:34 -
Liga Italia 12 Oktober 2012, 16:30
-
Cesare Prandelli Pantang Remehkan Armenia
Piala Dunia 12 Oktober 2012, 15:30 -
Enam Pemain Italia Masuk List Ballon d'Or
Liga Italia 12 Oktober 2012, 00:00 -
Highlights Serie A: Siena 1 - 2 Juventus
Open Play 8 Oktober 2012, 00:16
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10