Pilih Tiga Pemain Terbaik Musim Ini, Carlos Singkirkan Neuer
Editor Bolanet | 23 Desember 2014 21:19
Seperti yang diketahui, finalis pemenang Ballon d'Or tahun 2014 ini adalah Messi, Ronaldo dan Manuel Neuer. Perdebatan sengit pun terjadi di mana-mana terkait siapa pemain yang pantas disebut sebagai yang terbaik untuk tahun ini.
Carlos pun ikut memberikan pendapatnya terkait pemilihan Ballon d'Or edisi tahun ini. Ia mengisyaratkan bahwa Neymar lebih pantas masuk dalam kandidat pemenang ajang tersebut ketimbang Neuer.
Kita semua tahu bahwa susah sekali untuk menyerahkan Ballon d'Or pada seorang kiper atau bahkan seorang defender. Mungkin hanya Fabio Cannavaro dan Paolo Maldini yang mendapatkan penngecualian, ujarnya seperti dilansir Goal.
Jadi, menurut opini saya, tiga pemain terbaik dunia musim ini adalah Cristiano, Messi dan Neymar, cetus pria 41 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Carlos: Neymar Fenomenal!
- Carlos: Ballon d'Or Lebih Layak Untuk CR7 Ketimbang Messi
- Carlos: Marcelo Tetap yang Terbaik
- Carlos: Iker Tetap yang Terbaik di Dunia
- Rival Argentina Kedua El Real
- Carlos: Madrid Takkan Menyesal Rekrut Lucas Silva
- Carlos: Di Maria dan Alonso? Madrid Punya James dan Kroos
- Carlos: CR7 Lebih Krusial Timbang Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wanita Hot Ini Bantah Jadikan Neymar Jembatan Menuju Popularitas
Bolatainment 22 Desember 2014, 15:51 -
Barca Ingin Ikat Neymar Hingga 2020
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 15:49 -
Neymar: Satu Kehormatan Bermain Bersama Messi
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 04:10 -
Suarez: Barca Utama, Gol Nomor Dua
Liga Spanyol 21 Desember 2014, 01:35 -
Neymar Berambisi Cetak Gol di Final Liga Champions Musim Ini
Liga Champions 20 Desember 2014, 19:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39