Perkiraan Starting Line-up: Meksiko vs Italia
Editor Bolanet | 16 Juni 2013 22:30
Setelah membuka turnamen dengan kemenangan menyakinkan 3-0 atas Jepang, Italia dan Meksiko pun bentrok di Maracana demi memperebutkan tiga angka.
Cesare Prandelli sudah mengkonfirmasikan bahwa Italia akan bermain dengan tiga orang gelandang di laga ini, yakni Riccardo Montolivo, Andrea Pirlo serta Daniele De Rossi. Namun, formasi yang dipakai sepertinya bukan 4-3-3 atau 4-3-1-2, tapi 4-3-2-1.
Striker AC Milan Mario Balotelli berada dalam kondisi siap tempur dan bakal diandalkan sebagai ujung tombak serangan Azzurri dengan dukungan duo Juventus di belakangnya, Emmanuele Giaccherini dan Claudio Marchisio.
Sementara itu, Meksiko, yang bisa menurunkan skuad terbaiknya, diyakini bakal mengandalkan bintang Manchester United Javier Hernandez untuk mendulang gol dan Giovani dos Santos sebagai sumber kreativitas.
Meksiko (4-2-3-1): Corona; Meza, Rodriguez, Moreno, Salcido; Zavala, Torredo; Aquino, dos Santos, Guardado; Hernandez
Pelatih: Jose Manuel de la Torre
Italia (4-3-2-1): Buffon; Abate, Barzagli, Chiellini, De Sciglio; De Rossi, Pirlo, Montolivo; Marchisio, Giaccherini; Balotelli
Pelatih: Cesare Prandelli
Enrique Osses (Chile). [initial]
Dunga: Balotelli Seperti Pele
Marchisio Sebut Italia Bakal Tampil Beda di PK 2013
Torrado: Meksiko Tak Perlu Takut Siapapun!
Pirlo Ingin Kemenangan di Laga ke-100 Untuk Italia
Prandelli Optimis Italia Bakal Kalahkan Meksiko
Data dan Fakta Piala Konfederasi: Meksiko vs Italia
Preview: Meksiko vs Italia, Azzurri Siap Ladeni El Tri (fif/whs/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Balotelli Ditakuti Oleh Lawan-Lawan Italia'
Piala Dunia 15 Juni 2013, 20:47 -
Barzagli Kagumi Ketajaman Chicarito
Piala Dunia 15 Juni 2013, 17:00 -
Verratti Tak Berniat Gabung Madrid
Liga Spanyol 15 Juni 2013, 08:00 -
Jelang Piala Konfederasi, Italia Terancam Kehilangan Balotelli
Piala Dunia 15 Juni 2013, 05:53 -
Zico Sindir Kelakuan Neymar dan Balotelli
Piala Dunia 14 Juni 2013, 19:59
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39