Penjaga Gawang Ghana Cedera Saat Latihan
Editor Bolanet | 4 Juni 2014 19:13
Kwarasey harus berpisah dengan kawan-kawannya yang saat itu sedang mempersiapkan diri untuk menghadapi Korea Selatan pada laga uji coba yang akan berlangsung Senin (09/6) sebelum mereka berangkat ke Brazil untuk Piala Dunia 2014.
Seperti diberitakan oleh Goal International, penjaga gawang klub asal Norwegia, Stromgodset tersebut dikabarkan mengalami cedera di bagian paha. Rasa sakit itu tiba-tiba menimpanya saat latihan.
Menurut Asosiasi Sepak Bola Ghana, para tim medis masih memeriksa keadaan Kwarasey dan akan berusaha untuk menerapkan perawatan yang diperlukan.
Tim medis akan memonitor keadaan Kwarasey dalam beberapa jam ke depan sembari melanjutkan pemeriksaan mereka untuk mengetahui seberapa parah kah cedera tersebut, ujar Asosiasi Sepak Bola Ghana di situs resmi mereka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Badstuber Tak Akan ke Juventus
Liga Italia 7 Maret 2014, 03:46 -
Curahan Hati Messi Soal Penderitaannya Selama Cedera
Editorial 18 November 2013, 12:00 -
Alami Cedera Parah, Khedira Banjir Dukungan
Bolatainment 17 November 2013, 06:45 -
Kisah Para Pesepakbola Yang Pensiun Dini Akibat Cedera
Editorial 12 November 2013, 10:30 -
Baru Gabung Dortmund, Mkhitaryan Sudah Cedera Panjang
Liga Eropa Lain 18 Juli 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39