Peluang Diego Costa ke Piala Dunia Diragukan
Editor Bolanet | 27 Mei 2014 01:42
Setelah melakukan uji medis, dokter Pedro Guillen menyatakan bahwa Diego Costa harus beristirahat selama 15 hari sebelum cederanya kembali dievaluasi.
Tidak hanya tak bisa tampil di partai uji coba lawan Bolivia dan El Salvador, peluang Costa ke Piala Dunia pun menjadi tak pasti, ia harus berpacu dengan waktu karena batas akhir diserahkannya skuat final masing-masing tim peserta Piala Dunia adalah tanggal 2 Juni.
Pelatih Spanyol, Del Bosque hanya ingin membawa pemain yang benar-benar siap dan akan menunggu kondisi skuatnya sebelum menyerahkan daftar 23 nama pemain ke FIFA.
Kami belum tahu kondisi fisik dari semua pemain dan sebelum tanggal 2 Juni kami tak berkewajiban untuk memberikan daftar pemain pada FIFA. ujar Del Bosque seperti yang dikutip dari Sky Sports.
Meski Del Bosque memiliki beberapa pilihan di lini depan, tak bisa dipungkiri Diego Costa menjalani musim yang luar biasa bersama Atletico Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Doakan Valdes Segera Pulih
Piala Dunia 26 Mei 2014, 23:10 -
Masuk Skuat Sementara Spanyol, De Gea Bahagia
Piala Dunia 26 Mei 2014, 20:01 -
Del Bosque Isyaratkan Bawa Torres ke Brasil
Piala Dunia 26 Mei 2014, 03:12 -
Poster Bintang & Julukan Tim Piala Dunia 2014
Open Play 25 Mei 2014, 01:16 -
Neymar Siap Taklukkan Spanyol Lagi
Piala Dunia 24 Mei 2014, 20:13
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10