Pele Yakin Empat Tahun Lagi Brasil Juara di Rusia
Editor Bolanet | 9 Juli 2014 13:54
Legenda Selecao, mencoba membesarkan hati masyarakat Brasil dengan kalimat penyemangat. Pria 73 tahun ini menyatakan gelar juara dunia keenam Brasil hanya tertunda empat tahun, dan akan diraih pada Piala Dunia 2018 di Rusia.
Saya selalu mengatakan bahwa sepakbola adalah kotak penuh kejutan. Tak ada seorangpun di dunia yang memperkirakan hasil ini, tulis Pele dalam akun Twitter resmi miliknya.
Kami akan meraih gelar keenam di Rusia. Selamat untuk Jerman.
Brasil sendiri masih akan menjalani laga perebutan tempat ketiga yang akan dihelat di Brasilia (12/07) dengan menghadapi salah satu dari Belanda atau Argentina. (tw/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Scholes: Jerman Bisa Jadi Tim Sempurna
Piala Dunia 8 Juli 2014, 22:45 -
Fabio Optimis Brasil Juara Dunia
Piala Dunia 8 Juli 2014, 22:32 -
Boateng: Lawan Brasil Bukan Ajang Balas Dendam
Piala Dunia 8 Juli 2014, 21:57 -
Joachim Loew Akui Brasil Lebih Favorit
Piala Dunia 8 Juli 2014, 21:17 -
Hamann: Tak Ada Alasan Jerman Takut Brasil
Piala Dunia 8 Juli 2014, 21:00
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39