Oscar Persembahkan Gol Untuk Anak dan Istri
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 17:53
Oscar yang tampil tak kenal lelah usai Brasil kebobolan lewat gol bunuh diri Marcelo, mampu menyetting gol Neymar. Dan Oscar pula yang mengakhiri perlawanan Kroasia lewat gol ketiga yang dia cetak dalam kemenangan 3-1 tersebut.
Usai laga, Oscar memposting foto selebrasi dirinya usai mencetak gol tersebut dan mengatakan bahwa gol tersebut dia persembahkan untuk istri dan anaknya.
Terima kasih Tuhan untuk segalanya dan kepada semua suporter Brasil yang telah mendukung. Gol ini untuk istri dan anak saya! #LetsGoBrazil, tulisnya.
(101/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Mandzukic Termasuk Tiga Striker Top Dunia'
Liga Inggris 12 Juni 2014, 22:52 -
Belanda Tak Mau Bertemu Brasil di 16 Besar
Piala Dunia 12 Juni 2014, 21:41 -
Barton: Neymar Belum Siap Untuk Piala Dunia
Piala Dunia 12 Juni 2014, 21:13 -
Fakta-fakta Piala Dunia Brasil 2014
Editorial 12 Juni 2014, 19:28 -
Suharno Jagokan Brasil Menangi Piala Dunia 2014
Piala Dunia 12 Juni 2014, 19:22
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39