Neymar Tak Cemaskan Puasa Golnya
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 14:05
Kondisi tersebut membuat sejumlah fans khawatir, sebab mereka sudah begitu dekat dengan Piala Konfederasi 2013, sebagai tuan rumah harapan juara jelas dipatok.
Namun pemain yang baru saja menjadi milik itu mengaku tak ambil pusing, Terlepas apakah saya mencetak gol atau tidak, yang tidak berarti apa-apa, saya bangga bisa berada di tim Brasil.
Pemain berusia 21 tahun itu merasa rekan-rekannya di timnas belum begitu memahami dirinya seperti di , namun ia meyakinkan ini semua hanya masalah waktu sebelum pada akhirnya menjadi padu.
Saya tidak dapat bertingkah laku untuk timnas seperti saat saya dengan Santos, di mana semua orang mengenal saya. Di sini, mereka masih perlu mengenal saya, tandasnya di konferensi pers.[initial] (reu/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fred: Neymar Miliki Darah Juara
Piala Dunia 13 Juni 2013, 14:50 -
Pele: Neymar Cocok ke Barca, Daripada Klub Inggris
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 14:10 -
Pele Minta Fans Brasil Dukung Penuh Selecao
Piala Dunia 13 Juni 2013, 11:40 -
Barca Tegaskan Akan Belanja Besar
Liga Spanyol 12 Juni 2013, 21:59 -
Neymar: Saya Bukanlah Sosok Yang Tak Tergantikan
Piala Dunia 12 Juni 2013, 15:00
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10