Neymar Raih Golden Ball Piala Konfederasi 2013
Editor Bolanet | 1 Juli 2013 08:23
Gelontoran tiga gol tanpa balas disuguhkan Selecao, sepasang gol Fred dan sebiji gol mengakhiri rentetan 27 laga tanpa kalah milik Spanyol.
Raihan ini kian manis setelah si wonderkid Neymar dinobatkan sebagai man of the match laga ini plus menjadi pemain terbaik turnamen.
Pemain baru Barca ini meraih golden ball, ia mengungguli Andres Iniesta di tempat kedua yang harus puas dengan silver ball, sementara tempat ketiga diraih (bronze ball).
Anugerah individu lain adalah golden glove (kiper terbaik turnamen) yang didapatkan Julio Cesar. Sedangkan top skor (golden boot) menjadi milik pemain Spanyol, Fernando Torres.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Jagokan Spanyol Raih Juara Piala Konfederasi 2013
Piala Dunia 30 Juni 2013, 23:53 -
Video: Aksi Neymar Selama Piala Konfederasi 2013
Open Play 30 Juni 2013, 22:30 -
'Spanyol Spektakuler Tapi Dapat Dikalahkan'
Piala Dunia 30 Juni 2013, 21:00 -
Marcelo: Final Piala Konfederasi Bukanlah El Clasico
Piala Dunia 30 Juni 2013, 17:33 -
Bjorn Kuipers Pimpin Laga Final Piala Konfederasi 2013
Piala Dunia 30 Juni 2013, 17:05
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39