Neymar: Kekuatan Brasil Yang Sesungguhnya Telah Kembali
Editor Bolanet | 1 Juli 2013 10:38
- baru saja terpilih sebagai pemain terbaik turnamen dalam perhelatan Piala Konfederasi 2013. Striker berusia 21 tahun ini bermain gemilang dan mengantarkan Selecao meraih gelar juara keempat dalam ajang tersebut.
Melalui keberhasilan tersebut, Neymar ingin mengungkapkan kepada dunia bahwa yang sesungguhnya telah kembali.
Gelar ini menunjukkan bahwa kekuatan Brasil yang sesungguhnya telah kembali, ungkap Neymar seperti dilansir BBC.
Kami membuktikan bahwa Brasil layak mendapatkan respek setelah berhasil mengalahkan tim terbaik di dunia. Kami bermain solid dari awal sampai akhir turnamen, hal tersebut menunjukkan betapa kuatnya kami.
Neymar yang juga dipilih sebagai Man of The Match pertandingan final mempersembahkan penghargaan tersebut kepada rekan-rekan setimnya.
Saya sangat senang dengan semua yang kami lalui dalam turnamen ini. Penghargaan kepada saya memang terasa spesial, namun seharusnya seluruh anggota skuad Brasil juga mendapatkannya, tidak hanya saya seorang.
Striker yang akan bermain bagi Barcelona musim depan itu memang bermain konsisten di sepanjang turnamen. Kecuali partai semifinal melawan Uruguay, Neymar selalu mencetak gol di tiap penampilannya di ajang ini. [initial] (bbc/mri)
Melalui keberhasilan tersebut, Neymar ingin mengungkapkan kepada dunia bahwa yang sesungguhnya telah kembali.
Gelar ini menunjukkan bahwa kekuatan Brasil yang sesungguhnya telah kembali, ungkap Neymar seperti dilansir BBC.
Kami membuktikan bahwa Brasil layak mendapatkan respek setelah berhasil mengalahkan tim terbaik di dunia. Kami bermain solid dari awal sampai akhir turnamen, hal tersebut menunjukkan betapa kuatnya kami.
Neymar yang juga dipilih sebagai Man of The Match pertandingan final mempersembahkan penghargaan tersebut kepada rekan-rekan setimnya.
Saya sangat senang dengan semua yang kami lalui dalam turnamen ini. Penghargaan kepada saya memang terasa spesial, namun seharusnya seluruh anggota skuad Brasil juga mendapatkannya, tidak hanya saya seorang.
Striker yang akan bermain bagi Barcelona musim depan itu memang bermain konsisten di sepanjang turnamen. Kecuali partai semifinal melawan Uruguay, Neymar selalu mencetak gol di tiap penampilannya di ajang ini. [initial] (bbc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Aksi Neymar Selama Piala Konfederasi 2013
Open Play 30 Juni 2013, 22:30 -
Casillas: Brasil Bukan Hanya Neymar
Piala Dunia 30 Juni 2013, 17:00 -
Preview: Brasil vs Spanyol, Tradisi Melawan Ambisi
Piala Dunia 30 Juni 2013, 13:00 -
Berpeluang Head-to-Head, Arbeloa Siap Hadang Neymar
Piala Dunia 30 Juni 2013, 08:30 -
Neymar, Iniesta, Pirlo, dan Para Kandidat Golden Ball
Piala Dunia 30 Juni 2013, 06:00
LATEST UPDATE
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39