Neymar Dirasa Tak Pantas Sandang Ban Kapten Brasil
Dimas Ardi Prasetya | 28 Maret 2018 19:14
Bola.net - - Eks penyerang Brasil Paulo Sergio menyebut sepertinya kurang cocok menjadi kapten timnas .
Neymar sudah membela timnas Brasil sejak Juli tahun 2010 silam. Itu artinya hampir genap delapan tahun ia mengabdikan diri pada negaranya.
Pemain berusia 26 tahun ini lantas berkembang jadi salah satu pemain terbaik dunia. Pada akhirnya pada tahun 2014, Carlos Dunga menunjuknya untuk jadi kapten secara permanen setelah skipper sebelumnya yakni Thiago Silva cedera.
Kemudian, ada suara-suara yang menyebutkan bintang tim itu kurang cocok jadi pemain. Di antaranya dari eks pemain Brasil sendiri.
Yang terbaru, Sergio pun juga menyebut Neymar kurang pantas menyandang beban besar itu. Ia mengklaim eks pemain Barcelona itu harusnya konsentrasi saja dalam melakukan tugasnya sebagai penyerang
Saya tidak berpikir Neymar adalah seorang kapten. Ia hanya harus berpikir tentang sepakbola saja, cetusnya pada Goal international.
“Kita sudah melihatnya sebagai kapten dan ia mendapatkan beberapa kesulitan, sambung Sergio.
Ia tidak berpikir untuk menjadi kapten. Ia hanya memikirkan tim nasional,” serunya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper PSG Pastikan Neymar Tak Jadi Musuh Bersama
Liga Eropa Lain 27 Maret 2018, 18:07 -
Liverpool Ikut-Ikutan Kejar Bintang PSG Ini
Liga Inggris 27 Maret 2018, 16:00 -
Trapp Berharap Neymar Tak Kemana-mana
Liga Eropa Lain 27 Maret 2018, 15:59 -
Kelas! Wenger Sarankan PSG Pertahankan Unai Emery
Liga Eropa Lain 27 Maret 2018, 15:20 -
Ranieri Yakin Balotelli Harus Bermain Bersama Azzuri
Liga Eropa Lain 27 Maret 2018, 12:58
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39