Neuer Dipastikan Siap Main Kontra Austria
Yaumil Azis | 30 Mei 2018 12:43
Bola.net - - Hampir sepanjang musim 2017-2018 Manuel Neuer habiskan di ruang perawatan Bayern Munchen. Kini, ia dipastikan telah pulih dan siap membela Jerman di laga persahabatan kontra Austria hari Sabtu (2/6) mendatang.
Cedera memaksa Neuer menepi dari lapangan sejak bulan September tahun lalu untuk menjalani perawatan intensif . Pemain berumur 32 tahun tersebut bahkan melewatkan total 37 penampilan dan membuatnya harus digantikan oleh Sven Ulreich.
Jelang Piala Dunia 2018, kondisinya berangsur memulih dan mulai menjalani latihan bersama Bayern Munchen. Dalam final DFB Pokal menghadapi Eintracht Frankfurt beberapa pekan lalu, ia ikut sebagai pemain cadangan.
Meskipun tidak bermain hampir selama semusim, namun sang pemain tersebut tetap masuk dalam daftar skuat pilihan Joachim Loew di Piala Dunia. Pelatih kiper timnas Jerman, Andreas Kopke, menyatakan bahwa sang pemain siap tampil pada hari Sabtu nanti.
Sementara ini, Manuel Neuer akan bermain pada hari Sabtu. Itu adalah laga yang ia butuhkan sekarang, ujar Kopke seperti yang dilansir dari Goal.
Komentar Kopke
Seperti biasanya, line-up akan ditentukan nanti. Masih ada waktu untuk mempersiapkan dan melihat bagaimana pastinya sang pemain, tambahnya.
Kakinya terlihat berada di titik yang bagus dan ada sentuhan bolak balik secara berlanjut, untuk memastikan semuanya baik-baik saja. Bila ada masalah, dia akan maju ke depan, pungkasnya.
Masih ada ter Stegen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ballack Sebut Keputusan Bawa Neuer ke Rusia Beresiko
Piala Dunia 28 Mei 2018, 21:49 -
Jadwal Pertandingan Ujicoba Internasional Jelang Piala Dunia 2018
Piala Dunia 28 Mei 2018, 15:05 -
Piala Dunia 2018: Jerman Tak Pernah Kalah dalam Adu Penalti
Piala Dunia 28 Mei 2018, 14:28 -
Jerman Siap Tampil Maksimal di Piala Dunia
Piala Dunia 26 Mei 2018, 22:57 -
Neuer dan Boateng Berlatih Keras Untuk Piala Dunia
Piala Dunia 26 Mei 2018, 22:46
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39