Mourinho Doakan Diego Costa Tak Cedera di Piala Dunia
Editor Bolanet | 10 Juni 2014 17:36
Striker dan Atletico Madrid tersebut memang santer dirumorkan tinggal selangkah lagi menuju Stamford Bridge. Karena itu, Mourinho pun berharap Costa tak mengalami cedera di turnamen yang digelar di Brasil tersebut.
Kekhawatiran Mourinho sendiri jelas beralasan. Di periode akhir musim lalu, Costa memang mengalami cedera yang membuatnya hanya bermain delapan menit di partai final Liga Champions. Sebelumnya, Costa juga mengalami cedera saat Atletico melawan Barcelona di laga pamungkas La Liga.
Saya berharap Costa memiliki Piala Dunia yang normal. Tak ada cedera, liburan yang nyaman dan saya berharap musim depan dia bisa memiliki musim yang fantastis, ujarnya kepada Yahoo.
Saya tak tahu di mana dia bermain nanti, tapi saya berharap dia memiliki musim yang fantastis musim depan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Mourinho Masuk Lapangan dan Jegal Pemain Lawan
Open Play 9 Juni 2014, 05:36 -
Mourinho Tak Akan Jual Ramires ke Madrid
Liga Inggris 9 Juni 2014, 02:00 -
Mourinho Prediksi Spanyol Gugur di Perempat Final
Piala Dunia 7 Juni 2014, 13:50 -
Piala Dunia 7 Juni 2014, 05:31
-
Mourinho Ingin Tarik Kembali Ashley Cole?
Liga Inggris 6 Juni 2014, 19:50
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39