Momentum Prancis Terhenti Oleh Jerman
Editor Bolanet | 5 Juli 2014 18:37
Dalam lima kelolosan terakhir Prancis dari fase grup, mereka selalu sukses melangkah minimal sampai babak empat besar, yakni di Piala Dunia 1958, 1982, 1986, 1998 dan 2006. Kala menjadi tuan rumah edisi 1998, Les Bleus bahkan tembus hingga jadi juara.
Melawan Jerman di perempat final 2014, anak-anak asuh Didier Deschamps takluk 0-1 lewat gol tunggal Mats Hummels, Jumat (04/7). Tren positif itu pun terhenti.
Jerman sendiri maju ke semifinal dan akan menghadapi tuan rumah dalam perebutan satu hak untuk tampil di partai puncak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Dunia 4 Juli 2014, 22:00
-
Schweinsteiger Waspadai Performa Benzema
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:46 -
Sakho: Prancis Punya Semangat Bagus
Piala Dunia 4 Juli 2014, 21:14 -
Thomas Muller Absen Lawan Prancis Karena Flu?
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:36 -
Toni Kroos: Jerman Lebih Baik Dari Prancis
Piala Dunia 4 Juli 2014, 20:33
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39