Milner Sebut Persaingan di Inggris Ketat
Editor Bolanet | 3 Juni 2014 07:26
- James Milner percaya bahwa kompetisi yang ada di skuat saat ini berjalan dengan amat ketat dan hal tersebut akan membawa dampak positif di Piala Dunia.
Gelandang serba bisa milik Manchester City itu akan bersaing dengan Adam Lallana dan Raheem Sterling untuk memperebutkan jatah inti di laga pembuka Inggris di Grup D melawan di Manaus pertengahan bulan ini.
Kompetisi untuk mendapatkan tempat utama benar-benar bagus untuk skuat ini. Para pemain kini sanggup bermain di berbagai posisi, kami harus bisa bermain melawan tim lain secara berbeda. Semua orang tahu apa yang diharapkan dari mereka. Semuanya amat bersemangat, tutur Milner pada reporter.
Saya harap saya bisa masuk ke dalam starting line-up melawan Italia. Saya pikir kami sudah melakukan persiapan yang amat matang. Anda tidak punya banyak kesempatan untuk bermain di Piala Dunia. Ini adalah kesempatan yang luar biasa dan semua orang amat menantikannya, pungkasnya.
Selain Italia, Inggris juga harus bersaing dengan Kosta Rika dan Uruguay untuk lolos dari Grup D. [initial]
(gl/rer)
Gelandang serba bisa milik Manchester City itu akan bersaing dengan Adam Lallana dan Raheem Sterling untuk memperebutkan jatah inti di laga pembuka Inggris di Grup D melawan di Manaus pertengahan bulan ini.
Kompetisi untuk mendapatkan tempat utama benar-benar bagus untuk skuat ini. Para pemain kini sanggup bermain di berbagai posisi, kami harus bisa bermain melawan tim lain secara berbeda. Semua orang tahu apa yang diharapkan dari mereka. Semuanya amat bersemangat, tutur Milner pada reporter.
Saya harap saya bisa masuk ke dalam starting line-up melawan Italia. Saya pikir kami sudah melakukan persiapan yang amat matang. Anda tidak punya banyak kesempatan untuk bermain di Piala Dunia. Ini adalah kesempatan yang luar biasa dan semua orang amat menantikannya, pungkasnya.
Selain Italia, Inggris juga harus bersaing dengan Kosta Rika dan Uruguay untuk lolos dari Grup D. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuat Final Ghana Untuk Piala Dunia 2014
Piala Dunia 2 Juni 2014, 23:35 -
Skuat Final Aljazair Untuk Piala Dunia 2014
Piala Dunia 2 Juni 2014, 23:21 -
Messi Akan Dapat Hadiah Khusus Dari Iran
Bolatainment 2 Juni 2014, 23:02 -
Inilah Skuat Final Kamerun Untuk Piala Dunia 2014
Piala Dunia 2 Juni 2014, 22:35 -
Inilah Prediksi Mourinho di Piala Dunia
Piala Dunia 2 Juni 2014, 22:34
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39