Messi Turut Berbela Sungkawa Atas Meninggalnya Presiden AFA
Editor Bolanet | 31 Juli 2014 21:28
Kapten timnas Argentina Lionel Messi turut berbela sungkawa atas meninggalnya presiden Federasi Sepakbola Argentina (AFA), Julio Grondona.
Grondona menghembuskan nafas terakhir saat menginjak usia ke 82 tahun. Grondona yang memimpin AFA sejak tahun 1979 mengalami masalah pada jantungnya.
Ini hari yang sedih untuk sepakbola, Argentina dan saya sendiri, tulis Messi di akun Facebookseperti dilansir Mundo Deportivo.
Presiden AFA kami, Julio Grandona meninggalkan kami. Saya ingin mengucapkan bela sungkawa dan memberi pelukan besar kepada semua saudara dan rekan-rekannya.
Dalam kepemimpinan Grondona, Albiceleste tiga kali menembus final Piala Dunia, bahkan memenangkan edisi 1986.
Beberapa trofi lain yang diraih timnas Argentina di berbagai ajang bersama Grondona adalah Copa America 1991 dan 1993 serta medali emas Olimpiade 2004 dan 2008.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Sebut Trisula Barca Terbaik di Dunia
Liga Spanyol 30 Juli 2014, 14:47 -
Messi Masih Jadi Target Buruan Petugas Pajak
Liga Spanyol 29 Juli 2014, 09:30 -
Minus Trio Messi-Neymar-Suarez, Barcelona Tiba di Inggris
Liga Spanyol 28 Juli 2014, 23:35 -
Antonella Dibonceng Messi Tumpangi Jet Ski
Bolatainment 27 Juli 2014, 21:07 -
Tampil Elegan, Messi Hadiri Gala Dinner Bersama Antonella
Bolatainment 27 Juli 2014, 01:44
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39