Messi Dicoret Dari Argentina
Editor Bolanet | 1 September 2014 21:39
Beberapa pemain senior timnas Jerman memutuskan pensiun sementara Argentina didera problema cedera. Yang terbaru, sang kapten Lionel Messi harus dicoret dari timnas lantaran cedera ketika membela Barca menghadapi Villarreal.
sendiri yang meminta Asosiasi Sepakbola Argentina (AFA) untuk tidak membawa Messi. Dalam laporannya kepada AFA, Barca menyatakan bahwa Messi mengalami masalah otot di hamstring kanannya dan butuh istirahat sebagai langkah antisipasi.
Bukan cuma Messi yang harus dicoret pelatih Gerardo Martino dari skuatnya. Maxi Rodriguez, Rodrigo Palacio, Ezequiel Garay harus absen dalam laga ini. Sementara itu, kondisi Ezequiel Lavezzi juga masih harus dievaluasi lagi sebelum bisa membela Albiceleste.
Argentina dan Jerman akan kembali bertanding usai bertemu di final Piala Dunia lalu. Laga persahabatan itu akan digelar di Dusseldorf pada Rabu nanti. (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Messi di Barca Bukan Karena Uang'
Liga Spanyol 31 Agustus 2014, 16:30 -
5 Gol Terbaik Barcelona di Markas Villarreal
Open Play 30 Agustus 2014, 13:20 -
Preview: Villarreal vs Barcelona, Laga Tandang Alot
Liga Spanyol 30 Agustus 2014, 05:03 -
Ronaldo: Saya Bisa Dipenjara Jika Bicarakan Messi
Liga Spanyol 30 Agustus 2014, 02:41 -
Mascherano Sebut Messi Telah Banyak Berkorban Untuk Tim
Liga Spanyol 29 Agustus 2014, 15:55
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39