Messi: Argentina Bukan yang Terbaik Di Dunia
Yaumil Azis | 28 Mei 2018 14:56
Bola.net - - Argentina merupakan salah satu tim yang diunggulkan untuk menjadi juara Piala Dunia 2018 mendatang. Namun sang bintang sekaligus kapten, Lionel Messi, justru merendah dan menganggap negaranya bukan yang terbaik di dunia.
La Albiceleste saat ini tergabung di grup D bersama Kroasia, Islandia, serta Nigeria. Melihat kualitas tim lawannya, Argentina di atas kertas seharusnya bisa melaju ke babak selanjutnya dengan cukup mudah.
Meskipun dicap sebagai salah satu calon juara, namun Messi tetap memilih untuk merendah dengan menganggap timnya bukanlah yang terbaik. Tetapi, peraih Ballon d'Or lima kali itu tetap ingin berupaya untuk membuat Argentina menjadi yang terbaik.
Memilih untuk Merendah
Kami harus ke sana dengan tenang dan menginrimkan pesan bahwa kami akan menjadi yang terbaik di dunia karena bukan itu permasalahannya, kami bukanlah yang terbaik di dunia, mari realistis. Dan dengan kerendahan hati, kami harus menatap mimpi itu, lanjutnya.
Kami memiliki pemain hingga bisa bermimpi. Memulai dengan kemenangan sangatlah penting untuk membangun rasa percaya diri. Kami tidak berada di grup yang mudah, pungkas pemain Barcelona tersebut.
Ajang Pembuktian Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Messi Minta Barcelona Datangkan Alonso
Liga Inggris 26 Mei 2018, 23:15 -
Albertini: Ancelotti Layaknya Lionel Messi atau Ronaldo
Liga Italia 26 Mei 2018, 21:53 -
Lihat Salah, Lawrenson Teringat Dengan Messi
Liga Champions 26 Mei 2018, 16:54 -
Menurut Low, Messi Lebih Komplit Ketimbang Ronaldo
Piala Dunia 26 Mei 2018, 16:27 -
Ramos: Salah? Ronaldo dan Messi di Orbit Lain
Liga Champions 26 Mei 2018, 12:30
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39