Messi Akui Argentina Kalah Karena Kesalahannya
Editor Bolanet | 12 Oktober 2014 08:14
Dua gol kemenangan Brasil ini dicetak oleh Diego Tardelli di menit ke-29 dan 64. Ini merupakan debut pertama striker klub Atletico Mineiro mengenakan kostum Samba.
Messi sebenarnya punya peluang menyamakan kedudukan di babak pertama lewat titik putih setelah Angel Di Maria dijatuhkan di kotak terlarang. Namun sepakan bintang itu sukses digagalkan kiper .
Kami selalu berusaha untuk menang, tapi hari ini kami gagal. Itu pertandingan yang ditentukan oleh dua kesalahan kami, kata Messi kepada AFP.
Kesalahan terjadi saat gol pertama dan penalti juga penting. Jika saya bisa mengeksekusinya, itu bisa mengubah permainan. (afp/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Brasil 2-0 Argentina
Open Play 11 Oktober 2014, 22:24 -
Review: Seabad Superclasico, Samba Habisi Tango
Piala Dunia 11 Oktober 2014, 21:36 -
Figo: Lupakan Messi dan Ronaldo, Saya yang Terbaik
Liga Spanyol 11 Oktober 2014, 11:19 -
Ronaldo dan Messi 'Berlomba' Lakukan Kegiatan Amal
Bolatainment 11 Oktober 2014, 11:10 -
Tak Ingin Ketinggalan Info Barca? Manfaatkan Infografis Keren Ini
Bolatainment 11 Oktober 2014, 10:38
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40