Masuk Skuat Sementara Spanyol, De Gea Bahagia
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 20:01
De Gea mendapatkan panggilan dari Vicente del Bosque menyusul cedera yang menimpa kiper Barcelona, Victor Valdes.
Diakui oleh De Gea, panggilan tersebut membuatnya bahagia dan bertekad untuk memberikan yang terbaik di skuat senior La Furia Roja.
Saya sangat senang, puas saya bisa berada di sini (skuat). Saya akan mencoba yang terbaik dan melihat apakah saya bisa mendapatkan sedikit ruang dalam tim ini, ujarnya kepada Inside Spanish Football.
Saya pikir skuat U-21 telah bermain sepakbola yang benar-benar bagus dalam waktu yang lama saat ini dan mencoba untuk melakukan hal yang sama di skuat senior. Ini adalah hal yang sangat bagus ada youngster yang datang dari semua level usia di Spanyol, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Poster Bintang & Julukan Tim Piala Dunia 2014
Open Play 25 Mei 2014, 01:16 -
Neymar Siap Taklukkan Spanyol Lagi
Piala Dunia 24 Mei 2014, 20:13 -
Casillas: Spanyol Berhak untuk Gagal
Piala Dunia 23 Mei 2014, 11:10 -
Casillas Tolak Klaim Super Save
Piala Dunia 23 Mei 2014, 10:49 -
Jarang Turun, Casillas Pede Sambut Piala Dunia
Piala Dunia 23 Mei 2014, 08:09
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39