Mario Gomez Ngebet Main di Piala Dunia
Editor Bolanet | 30 April 2014 19:42
Bomber berusia 28 tahun ini sering berkutat dengan cedera selama menjalani musim ini. Sampai sejauh ini Gomez baru bermain sebanyak sembilan kali dan mencetak tiga gol di Serie A sejak bergabung dari Bayern Munich.
Gomez berjanji akan berjuang sekuat tenaga untuk bisa menembus skuat pilihan Joachim Loew dan tak mau cuma jadi penonton di turnamen empat tahunan tersebut.
Saya akan kembali dan kondisi saya akan lebih kuat dari sebelumnya. Piala Dunia adalah target terbesar saya, ujar Gomez kepada Bild.
Saya ingin membantu rekan saya di sana. Saya tak tahan kalau hanya menonton pertandingan lewat televisi di rumah, tandasnya. (foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tujuh Serie A Berebut Tiga Jatah Eropa
Editorial 29 April 2014, 16:53 -
Jersey Spesial Fiorentina Untuk Final Coppa
Open Play 27 April 2014, 06:08 -
Highlights Serie A: Bologna 0-3 Fiorentina
Open Play 27 April 2014, 01:27 -
Cop, Striker Muda Kroasia Yang Diburu Banyak Klub Eropa
Bola Dunia Lainnya 26 April 2014, 08:21 -
Statistik dan Fakta: Bologna vs Fiorentina
Liga Italia 25 April 2014, 15:21
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39