Marcelo: Dukungan Fans Fantastis!
Editor Bolanet | 13 Juni 2014 09:46
Gol bunuh diri bek Real Madrid tersebut terjadi di babak pertama dan otomatis membuat tim asuhan Niko Kovac unggul lebih dulu. Brasil pun dibuat ketar-ketir, sebelum akhirnya mencetak dua gol dan membuat tuan rumah menang dengan skor 3-1.
Fans terus mendukung saya usai saya mencetak gol bunuh diri dan mereka terus meneriakkan nama saya. Rekan setim saya juga memberikan semangat dan membuat pikiran saya tetap jernih. Saya bisa langsung kembali berkonsentrasi, tutur Marcelo menurut laporan FIFA. com.
Hal semacam ini terjadi di sepakbola. Kami memulai dengan lambat hari ini, namun kami mampu membalikkan keadaan, terima kasih pada dukungan yang fantastis dari para fans, pungkasnya.
Brasil akan melawan Meksiko di laga kedua Grup A pada 18 Juni mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Mandzukic Termasuk Tiga Striker Top Dunia'
Liga Inggris 12 Juni 2014, 22:52 -
Belanda Tak Mau Bertemu Brasil di 16 Besar
Piala Dunia 12 Juni 2014, 21:41 -
Barton: Neymar Belum Siap Untuk Piala Dunia
Piala Dunia 12 Juni 2014, 21:13 -
Fakta-fakta Piala Dunia Brasil 2014
Editorial 12 Juni 2014, 19:28 -
Suharno Jagokan Brasil Menangi Piala Dunia 2014
Piala Dunia 12 Juni 2014, 19:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39