Maradona: Teknologi Perlu untuk Hindari Kontroversi
Rero Rivaldi | 26 Juli 2017 09:10
Bola.net - - Legenda , Diego Maradona, mendukung penggunaan teknologi untuk membantu wasit di sepakbola, guna menghindari kontroversi yang mungkin terjadi di sebuah pertandingan.
FIFA mulai mengkaji penggunaan Video Assistant Referee alias VAR, yang sudah diterapkan di Piala Konfederasi 2017. Tidak semua pihak senang, karena wasit membutuhkan waktu lebih lama sebelum membuat keputusan.
Namun menurut Maradona, teknologi semacam itu perlu untuk mengurangi terjadinya kontroversi dalam sebuah penyelenggaraan turnamen di masa mendatang.
Ada banyak insiden terjadi di sejarah Piala Dunia yang akan berbeda jika kita menggunakan teknologi, sekarang waktunya untuk mengubah itu, tutur Maradona di FIFA.com.
Semua orang mengatakan bahwa kita akan membuang banyak waktu, itu akan menganggu. Namun tidak seperti itu. Semua orang akan kesal jika ada keputusan yang benar namun tidak disahkan, atau sebaliknya.
Teknologi memberikan transparansi dan kualitas, dan hal tersebut memberikan hasil positif pada tim yang memutuskan untuk tampil menyerang dan mengambil resiko.
Baca Juga:
- City Siap Pecahkan Rekor Dunia untuk Mbappe
- Van Dijk Tetap Ngebet Gabung Liverpool Sampai Bursa Ditutup
- 'Liverpool Akan Juarai Premier League Musim Ini'
- Morata Disebut Masih Butuh Waktu Untuk Beradaptasi di Chelsea
- Conte Ambil Sisi Positif dari Kekalahan Lawan Bayern
- Musim Depan Henderson Berharap Bebas Cedera
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Turut Komentari Rumor Neymar ke PSG
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 23:06 -
Selain Dybala, Barca Juga Pertimbangkan Insigne
Liga Inggris 25 Juli 2017, 20:00 -
Presiden Lyon Bocorkan Rencana Madrid Beli Mbappe
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 19:43 -
Dolberg Buka Peluang Gabung Madrid, tapi Tidak Saat Ini
Liga Inggris 25 Juli 2017, 19:01 -
Madrid Sepakat Beli Kylian Mbappe Seharga 180 Juta Euro?
Liga Spanyol 25 Juli 2017, 18:17
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39