Maradona: Jika Argentina Tak Terbangun, Kita Dalam Masalah
Editor Bolanet | 2 Juli 2014 12:31
Tim asuhan Alejandro Sabella tersebut harus bersusah payah mengalahkan 1-0 di babak 16 besar untuk memastikan diri terus bertahan di turnamen. Menurut Maradona, permainan Albiceleste saat ini amat jauh dari potensi mereka yang sebenarnya.
Tim ini hanya memainkan 40 persen potensi yang mereka miliki. Masih ada beberapa pemain yang belum juga diturunkan di Piala Dunia, jelas pelatih Argentina di Piala Dunia 2010 tersebut, pada acara TV De Zurda.
Belgia justru kebalikannya. Jika Argentina tidak segera terbangun, maka kita semua akan ada dalam masalah, pungkasnya.
Gol kemenangan Argentina atas Swiss dicetak oleh Angel di Maria. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivan Rakitic Siap Bantu Lionel Messi dan Neymar
Liga Spanyol 1 Juli 2014, 21:12 -
Milito: Messi Kini Sudah Dewasa
Piala Dunia 1 Juli 2014, 15:10 -
James Rodriguez: Messi Seperti Monster
Piala Dunia 1 Juli 2014, 13:37 -
Hiraukan Rivalitas Argentina-Brasil, Messi Terima Jersey Corinthians
Bolatainment 1 Juli 2014, 12:53 -
Piala Dunia 1 Juli 2014, 12:48
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39