Man of the Match Norwegia vs Belanda: Erling Haaland
Ari Prayoga | 2 September 2021 04:25
Bola.net - Erling Haaland layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 yang mempertemukan Norwegia versus Belanda, Kamis (2/9/2021) dini hari WIB.
Norwegia dan Belanda harus puas bermain imbang 1-1. Haaland membawa Norwegia unggul lebih dulu sebelum disamakan oleh Davy Klaassen.
Berkat hasil ini, Belanda kini menempati peringkat dua klasemen Grup G dengan poin 7, sama dengan poin milik Norwegia yang menduduki peringkat empat.
Sinar Erling Haaland
Tak cuma mencetak gol tunggal Norwegia, Haaland juga tampil apik sepanjang 90 menit. Ia tercatat melepas tiga, tembakan, dua di antaranya tepat sasaran.
Haaland hampir mencetak gol keduanya ketika ia hanya tinggal berhadapan dengan Bijlow. Sayang, tembakannya hanya menerpa tiang dan melebar dari sasaran.
Selain itu, Haaland juga tercatat sekali memenangi duel udara, serta berhasil merebut bola dengan melakukan dua kali tekel sukses.
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Norwegia vs Belanda 2 September 2021
Piala Dunia 1 September 2021, 16:59 -
FCB, FC Barcelona atau FC Belanda?
Liga Spanyol 1 September 2021, 10:14 -
No Debat! Haaland Akui Van Dijk Sebagai Bek Terbaik Dunia
Piala Dunia 1 September 2021, 04:56 -
Turun Gunung! Louis van Gaal Latih Timnas Belanda untuk Kali Ketiga
Piala Dunia 4 Agustus 2021, 17:13
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39