Lukaku Pede Sambut Pentas Dunia
Editor Bolanet | 2 Juni 2014 08:29
Striker itu tampil impresif kala ia mencetak hat-trick di laga persahabatan melawan Luksemburg, yang diikuti dengan penampilan menawan saat timnya mengalahkan Swedia belum lama ini.
Saya amat bahagia dengan kemenangan ini. Kami sekarang tengah memetik buah atas kerja keras yang kami lakukan di sesi latihan dan hal tersebut memberikan kami rasa percaya diri menjelang Piala Dunia, tutur Lukaku pada reporter.
Semua berjalan sesuai dengan rencana dan saya ingin terus mempertahankan performa ini, pungkasnya.
Belgia akan menghadapi Aljazair di laga perdana mereka di Piala Dunia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku Belum Pikirkan Masa Depan di Klub
Liga Inggris 1 Juni 2014, 23:46 -
Chelsea Kirim Lukaku ke Atletico Demi Costa
Liga Inggris 1 Juni 2014, 16:48 -
Chelsea Siapkan Rencana Barter Lukaku dan Benatia
Liga Champions 24 Mei 2014, 23:26 -
Lepas Costa ke Chelsea, Atleti Minta Lukaku
Liga Inggris 17 Mei 2014, 14:20 -
Chelsea Akan Tawari Romelu Lukaku Kontrak Baru?
Liga Inggris 15 Mei 2014, 17:08
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10