Luis Suarez Kini Dilindungi Pasukan Bersenjata
Editor Bolanet | 26 Juni 2014 00:03
Menurut laporan The Mirror, pengamanan di Hotel Serhs, hotel bintang lima tempat Suarez menginap kini dilindungi dengan sangat ketat. Perlindungan itu dirasa perlu dengan semakin meningkatnya ketertarikan media dan publik terhadap Suarez.
Polisi Militer berpatroli secara rutin di area sekitar hotel setiap hari. Di samping itu, ada dua kendaraan lapis baja serta 30 pasukan bersenjata lengkap yang ditempatkan di dalam area hotel.
Timnas Uruguay akan meninggalkan kota Natal. Mereka akan bersiap menjalani pertandingan babak 16 besar Piala Dunia melawan Kolombia di Rio de Janeiro pada Senin mendatang.
FIFA sendiri sudah menyatakan akan menyelidiki insiden gigitan Suarez tersebut. Menurut bocoran dari berbagai media Brasil, Suarez terancam hukuman yang sangat berat kali ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Laga Italia vs Uruguay Ternyata Berjuluk 'Drakula'
Bolatainment 25 Juni 2014, 22:50 -
Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
Liga Inggris 25 Juni 2014, 21:14 -
Kuyt Dukung Suarez Bertahan di Liverpool
Liga Champions 25 Juni 2014, 20:06 -
Piala Dunia 25 Juni 2014, 18:36
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39