Loew Masukkan Nama Gomez Untuk Hadapi Prancis
Editor Bolanet | 1 Februari 2013 20:45
Sejak Euro 2012, nama Gomez memang sudah tidak lagi menghiasi skuad Tim Panser dalam beberapa laga yang mereka mainkan. Pasalnya, striker 27 tahun tersebut dipaksa untuk beristirahat karena cedera.
Akan tetapi pada laga Rabu mendatang, Loew memastikan bahwa Gomez akan masuk ke dalam 23 pemain yang akan ia bawa ke Prancis.
Mario telah kembali dalam kondisi fisik yang baik setelah mengalami cedera panjang, jelas Loew.
Pelatih 52 tahun tersebut pun menerangkan bahwa Gomez adalah pemain yang sangat penting bagi timnya. Pasalnya, ia adalah pemain yang sesuai dengan filosofi permainan timnas Jerman saat dirinya berada di depan. Bahkan Loew pun menilai bahwa peran Gomez setara dengan peran Miroslav Klose di tim. (fifa/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pergerakan Minimal di Ranking FIFA
Piala Dunia 17 Januari 2013, 17:47 -
Jerman Ingin Jajal Tiga Raksasa
Piala Dunia 15 Januari 2013, 04:42 -
Holtby Gabung Tottenham di Akhir Musim
Liga Inggris 5 Januari 2013, 01:15 -
Holtby Buka Pintu Untuk Liverpool
Liga Inggris 28 Desember 2012, 07:19 -
Bierhoff Yakin Jerman Juara Piala Dunia 2014
Piala Dunia 23 Desember 2012, 18:30
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23