Lloris: Fisik Pogba Masih Bermasalah
Editor Bolanet | 10 Oktober 2016 11:58
Pemain berusia 23 tahun bergabung dengan Manchester United dengan nilai transfer yang memecahkan rekor transfer dunia, 89 juta pounds. Namun sang gelandang sejauh ini kesulitan menunjukkan kemampuan terbaiknya.
Ada banyak pemain yang turun di Euro dan mengalami kendala fisik sekarang. Persiapan mereka tidak ideal untuk musim anyar. Paul salah satunya dan ia harus dibeli dengan rekor transfer di Manchester United. Ada banyak hal yang membuat dirinya semakin lamban. Namun kita semua tahu ia punya kualitas, tutur Lloris pada FFT.
Saya bisa memahami tingginya ekspektasi terhadap dirinya. Ada ekspektasi dari ruang ganti dan juga staff dan pelatih. Namun Prancis tidak terdiri dari satu pemain. Kami harus saling melengkapi untuk tampil bagus.
Paul punya semua untuk menjadi pemain bagus, namun kami selalu memintanya untuk membuktikannya. Ia bisa menunjukkannya besok (di laga melawan Belanda-red). [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Gabung Dalam Perburuan Caio
Liga Inggris 9 Oktober 2016, 22:51 -
Raiola: Cuma Masalah Waktu Sebelum Pogba Bersinar Lagi
Liga Inggris 9 Oktober 2016, 21:44 -
Tak Cuma Lukaku, Mourinho Juga Minati Barkley dan Coleman
Liga Inggris 9 Oktober 2016, 20:01 -
Performa Rooney dan Henderson Dipuji Lingard
Piala Dunia 9 Oktober 2016, 18:57 -
Lingard Sayangkan Aksi Fans Yang Cemooh Rooney
Piala Dunia 9 Oktober 2016, 18:02
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40