Line-up: Portugal vs Ghana

Editor Bolanet | 26 Juni 2014 22:19
Line-up: Portugal vs Ghana
Ronaldo akan meminpin Portugal melawan Ghana. (c) AFP
- akan melakoni pertandingan pamungkas di Grup G Piala Dunia 2014 dengan menantang . Kedua tim ini akan saling jegal di Estadio Nacional, Kamis (26/06) malam.

Portugal mau tak mau harus meraih kemenangan bila ingin menjaga peluang lolos ke babak 16 besar. Pelatih Paulo Bento tetap menurunkan bintang-bintang terbaiknya seperti Cristiano Ronaldo, Joao Moutinho, dan juga .

Sementara itu pelatih Ghana James Kwesi Appiah masih mengandalkan Asamoah Gyan, Andre Ayew, dan Christian Atsu untuk mengimbangi perlawanan Portugal.

Berikut ini susunan pemain Portugal vs Ghana.

: Beto; Amorim, Bruno Alves, Pepe, Pereira; Veloso, Carvalho, Moutinho; Eder, Nani, Ronaldo.

: Dauda; Gyan, Atsu, Badu, A. Ayew, Rabiu, Waris, Mensah, Asamoah, Boye, Afful.

: Nawaf Shukralla (Bahrain). (fifa/ada)