Lampard Kapteni Inggris, Hodgson Akan Bereksperimen
Editor Bolanet | 4 Juni 2014 01:53
- Inggris akan menghadapi Ekuador di Sun Life Stadium, Florida, Amerika Serikat dalam partai uji coba sebelum berangkat ke Brasil.
Pelatih The Three Lions Roy Hodgson akan mengistirahatkan sejumlah pemain termasuk Steven Gerrard, sehingga ban kapten diserahkan pada Frank Lampard.
Alex Oxlade-Chamberlain, Phil Jones dan Luke Shaw diyakini akan mendapat tempat di starting eleven yang nantinya diturunkan Hodgson.
Akan ada sejumlah perubahan di pertandingan lawan Ekuador, namun saya tak bisa menyampaikan detailnya. Besok ada pertemuan tim dan kami akan membicarakan Ekuador dan mungkin saya akan menyampaikan siapa yang akan bermain. terang Hodgson dalam konferensi pers yang dikutip Sky Sports.
Inggris akan menjalani dua uji coba di Sun Life Stadium, setelah Ekuador (05/06), Honduras (08/06) akan menjadi lawan berikutnya. [initial]
(bola/d/b)
Pelatih The Three Lions Roy Hodgson akan mengistirahatkan sejumlah pemain termasuk Steven Gerrard, sehingga ban kapten diserahkan pada Frank Lampard.
Alex Oxlade-Chamberlain, Phil Jones dan Luke Shaw diyakini akan mendapat tempat di starting eleven yang nantinya diturunkan Hodgson.
Akan ada sejumlah perubahan di pertandingan lawan Ekuador, namun saya tak bisa menyampaikan detailnya. Besok ada pertemuan tim dan kami akan membicarakan Ekuador dan mungkin saya akan menyampaikan siapa yang akan bermain. terang Hodgson dalam konferensi pers yang dikutip Sky Sports.
Inggris akan menjalani dua uji coba di Sun Life Stadium, setelah Ekuador (05/06), Honduras (08/06) akan menjadi lawan berikutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Momen-momen Frank Lampard di Chelsea Dalam Foto
Open Play 3 Juni 2014, 19:40 -
Lampard: Chelsea Selalu di Hati
Liga Inggris 3 Juni 2014, 19:15 -
Lampard: Tanpa Saya, Chelsea Akan Tetap Sukses
Liga Inggris 3 Juni 2014, 18:45 -
Redknapp: Lampard Layak Tetap di Chelsea
Liga Inggris 3 Juni 2014, 18:31 -
10 Gol Terbaik Lampard Bersama Chelsea
Editorial 3 Juni 2014, 17:10
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39