Kompany Ingin Argentina Bermain Terbuka
Editor Bolanet | 2 Juli 2014 23:52
Kapten Belgia, Vincent Kompany mengatakan sudah tidak sabar untuk meladeni permainan menyerang Argentina. Seperti dilansir oleh ITV, Kompany mengatakan: Jika Argentina bermain menyerang seperti yang biasa mereka lakukan, maka kami akan memiliki peluang yang cukup baik untuk memberikan perlawanan.
Kompany yang turun dalam laga melawan Amerika Serikat dalam keadaan tidak seratus persen juga mengatakan bahwa Belgia lebih suka menghadapi tim yang bermain terbuka dan menekan. Dia juga mengatakan alasan Belgia tampil kurang meyakinkan di babak penyisihan grup adalah karena lawan mereka bermain kurang terbuka.
Anda memerlukan dua tim yang sama-sama bermain terbuka untuk menghasilkan pertandingan yang menarik. Sama seperti saat Amerika Serikat berusaha memberikan tekanan kepada kami, itu lah yang kami inginkan, tambah Kompany. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saudara Pelatih Swiss Meninggal Sebelum Laga
Piala Dunia 1 Juli 2014, 23:55 -
Piala Dunia 1 Juli 2014, 22:31
-
Milito: Messi Kini Sudah Dewasa
Piala Dunia 1 Juli 2014, 15:10 -
James Rodriguez: Messi Seperti Monster
Piala Dunia 1 Juli 2014, 13:37 -
Hiraukan Rivalitas Argentina-Brasil, Messi Terima Jersey Corinthians
Bolatainment 1 Juli 2014, 12:53
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39