'Kompany dan Vermaelen Akan Main di Piala Dunia'
Rero Rivaldi | 7 Maret 2018 11:15
Bola.net - - Legenda Belgia, Eric Gerets, merasa bahwa kapten Manchester City, Vincent Kompany, harus berusaha sekuat tenaga untuk bisa bermain di Piala Dunia.
Kompany sebelumnya lebih banyak absen di Manchester City dalam beberapa bulan belakangan, sebelum akhirnya kembali pulih dan mencetak satu gol ketika timnya mengalahkan Arsenal di final Piala Liga di Wembley beberapa saat lalu.
Kompany sudah kembali fit saat ini. Saya berharap kondisi tersebut akan terus bertahan hingga akhir musim, karena jika memang demikian dia takkan punya masalah untuk tampil di Piala Dunia, tuturnya di HLN.
Gerets kemudian memberikan pendapat senada mengenai bek tengah , Thomas Vermaelen.
Keduanya memiliki kualitas yang luar biasa, namun pertanyaannya: apa ada alternatif untuk keduanya? Dalam beberapa laga uji coba, kita sudah melihat beberapa alternatif dan tidak semuanya bekerja dengan baik. Tentu saja, Kompany dan Vermaelen bisa saja cedera usai satu atau dua laga di Piala Dunia, namun anda harus memainkan mereka, lanjutnya.
Saya kira cukup sepadan mengambil resiko dengan memainkan Kompany dan Vermaelen.
Kompany dan City kini tengah bersiap menghadapi Basel di leg kedua babak 16 besar Liga Champions yang akan dimainkan di Etihad malam nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Terhormat Man City Jadi Favorit di Liga Champions
Liga Champions 6 Maret 2018, 23:02 -
Ini Penyebab Kekalahan Chelsea Atas City Menurut Alonso
Liga Inggris 6 Maret 2018, 22:21 -
Harus Bayar ke Man City, Barca Jarang Mainkan Denis Suarez
Liga Spanyol 6 Maret 2018, 22:04 -
Fokus Masih Terjaga, City Ingin Kembali Kalahkan Basel
Liga Champions 6 Maret 2018, 21:47 -
Gundogan Ingin Juara dan Pecahkan Rekor Poin Premier League
Liga Inggris 6 Maret 2018, 20:32
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40