Koke: Belum Ada Garansi ke Piala Dunia
Editor Bolanet | 8 Oktober 2013 09:34
Koke, 21, merupakan salah satu kunci penampilan impresif Atletico dengan rekor 100 persennya di La Liga dan Liga Champions 2013/14. Sang gelandang serang pun dipanggil pelatih Vicente del Bosque untuk memperkuat Spanyol di dua laga penutup kualifikasi Grup I zona UEFA melawan (11/10) dan (15/10).
Menurut Koke, walaupun dipanggil untuk dua laga krusial tersebut, tidak berarti dia lantas mendapat garansi akan terbang ke Brasil 2014.
Masih ada dua partai kualifikasi yang harus dilalui sebelum memastikan diri lolos, kata Koke seperti dikutip Football Espana.
Jalan masih cukup panjang dan saya harus memberikan yang terbaik kalau ingin mempertahankan tempat di skuat, tegasnya.
Sejauh ini, baru sepuluh negara yang sudah pasti berlaga di Piala Dunia tahun depan, yaitu tuan rumah Brasil, Jepang, Australia, Iran, Korea Selatan, Belanda, Italia, Kosta Rika, Amerika Serikat dan Argentina. (foes/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa: Spanyol Berikan Saya Segalanya
Piala Dunia 7 Oktober 2013, 10:52 -
Akhirnya, Michu Dipanggil Timnas Spanyol
Piala Dunia 7 Oktober 2013, 08:14 -
Brasil Tak Ada Niatan Halangi Diego Costa
Piala Dunia 5 Oktober 2013, 23:18 -
Skuat Spanyol Untuk Hadapi Belarusia dan Georgia
Piala Dunia 4 Oktober 2013, 20:39 -
Wenger Enggan Lepas Cazorla Ke Timnas Spanyol
Liga Inggris 4 Oktober 2013, 09:20
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39