Klinsmann: Portugal Masih Tim Terbaik di Eropa
Editor Bolanet | 22 Juni 2014 19:03
- Pelatih Amerika Serikat, Jurgen Klinsmann, rupanya tidak ingin meremehkan kekuatan , jelang pertemuan antara kedua tim di laga kedua penyisihan Grup G Piala Dunia 2014 (23/6).
Portugal kalah 0-4 dari di laga perdana mereka. Meski hal tersebut terbilang cukup memalukan, Klinsmann mengakui tim asuhan Paulo Bento masih merupakan salah satu yang terbaik di benua Eropa.
Portugal masih merupakan salah satu tim terbaik di Eropa. Hasil yang mereka dapat di laga perdana membuat tim tersebut makin sulit untuk dikalahkan. Kami harus bekerja lebih keras untuk bisa menaklukkan mereka, tutur Klinsmann menurut laporan EFE.
Usai hasil imbang antara Jerman dan Ghana di laga sebelumnya (22/6), Amerika Serikat kini bisa memastikan diri lolos ke babak berikut jika mereka menang atas Portugal.
Hasil imbang 2-2 menunjukkan bahwa grup ini menyajikan persaingan yang amat sulit dan ketat. Oleh karena itu, hasil yang kami dapat melawan Ghana amat penting. Besok, kami akan menghadapi laga yang menawarkan kesempatan amat sangat besar, tutupnya. [initial]
(efe/rer)
Portugal kalah 0-4 dari di laga perdana mereka. Meski hal tersebut terbilang cukup memalukan, Klinsmann mengakui tim asuhan Paulo Bento masih merupakan salah satu yang terbaik di benua Eropa.
Portugal masih merupakan salah satu tim terbaik di Eropa. Hasil yang mereka dapat di laga perdana membuat tim tersebut makin sulit untuk dikalahkan. Kami harus bekerja lebih keras untuk bisa menaklukkan mereka, tutur Klinsmann menurut laporan EFE.
Usai hasil imbang antara Jerman dan Ghana di laga sebelumnya (22/6), Amerika Serikat kini bisa memastikan diri lolos ke babak berikut jika mereka menang atas Portugal.
Hasil imbang 2-2 menunjukkan bahwa grup ini menyajikan persaingan yang amat sulit dan ketat. Oleh karena itu, hasil yang kami dapat melawan Ghana amat penting. Besok, kami akan menghadapi laga yang menawarkan kesempatan amat sangat besar, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: AS vs Portugal, Saling Padamkan Asa
Piala Dunia 21 Juni 2014, 16:17 -
Jones: Ronaldo Spesial, Tapi Teamwork Lebih Penting
Piala Dunia 21 Juni 2014, 13:17 -
Merendah, Gotze Anggap Jerman Hanya Beruntung
Piala Dunia 21 Juni 2014, 09:47 -
Postiga: Masalah Cedera Ronaldo Terlalu Dibesar-besarkan
Piala Dunia 21 Juni 2014, 09:17 -
Piala Dunia 21 Juni 2014, 06:46
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39