Kiper Brasil Siap Bungkam Luis Suarez
Editor Bolanet | 23 Maret 2016 09:20
Pertandingan tersebut akan menjadi penanda laga perdana Luis Suarez di level Internasional, usai sebelumnya striker absen hampir dua tahun akibat hukuman dari FIFA.
Dan Alisson mengaku ia sudah siap menghadapi aksi-aksi Suarez di laga nanti.
Itu akan menjadi tantangan yang luar biasa untuk saya dan para pemain belakang, tutur Alisson menurut laporan yang diturunkan oleh Mundo Deportivo.
Alisson sendiri lantas menutup pernyataannya dengan menekankan bahwa ia akan berusaha untuk bermain sebaik-baiknya di pertandingan melawan La Celeste, karena hingga kini Brasil masih belum memastikan tempat mereka di Piala Dunia Rusia mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Madrid dan Barca, Ini Jadwal Lengkap ICC 2016
Liga Eropa Lain 22 Maret 2016, 23:06 -
Pembobol Gawang Barcelona Nyaris Jadi Korban Bom Belgia
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:55 -
Pique: Saya Suka Panasnya El Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:15 -
Obrolan Marcelo dan Neymar Jarang Bahas Sepakbola
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:56 -
Liverpool, Barca, Chelsea, Milan, Bertemu dalam Pra Musim
Liga Inggris 22 Maret 2016, 21:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39