Khusus Rooney, Hodgson Bebankan Misi Lewati Charlton
Editor Bolanet | 24 Februari 2014 09:42
Rooney saat ini sudah mengoleksi 38 gol untuk negaranya, 11 di belakang catatan milik Charlton, yang sudah bertahan selama 44 tahun semenjak legenda Manchester United itu mengakhiri karir Internasionalnya di tahun 1970.
Saya yakin bahwa saya akan berbicara padanya mengenai hal tersebut. Kami akan memiliki banyak waktu bersama (selama Piala Dunia) dan hal seperti itu mungkin akan menjadi pembicaraan sehari-hari dan merupakan sesuatu yang baik menurut saya, tutur Hodgson pada PA.
Ia mungkin masih jauh untuk bisa memecahkan rekor Alan (Shearer) di Premier League, namun dalam catatan Internasional, jelas ada kemungkinan yang besar untuk itu dan itulah yang kami inginkan, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solskjaer Dukung Zaha Berangkat ke Piala Dunia
Piala Dunia 21 Februari 2014, 19:48 -
Gerrard Dukung Sterling Masuk Timnas Inggris
Piala Dunia 21 Februari 2014, 00:45 -
Mou Ogah 'Bantu' Ashley Cole ke Timnas
Liga Inggris 20 Februari 2014, 14:41 -
Hodgson: Jangan Remehkan Inggris!
Liga Inggris 18 Februari 2014, 23:30 -
Begovic Dukung Shawcross Berangkat ke Piala Dunia 2014
Piala Dunia 17 Februari 2014, 22:57
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39