Jurnalis Brasil Tertawakan Pemanggilan Kaka
Editor Bolanet | 4 Oktober 2014 16:30
Kaka, 32, saat ini berstatus pemain pinjaman dari Orlando City di Sao Paulo. Performanya terbilang bagus. Dunga, yang dipercaya memimpin revolusi timnas Brasil usai gagal bersama Luiz Felipe Scolari di Piala Dunia 2010, pun memberinya kesempatan kedua. Kaka dipanggil untuk menggantikan Ricardo Goulart yang cedera.
Skuat Brasil
Jefferson (Botafogo), Rafael (Napoli)
Belakang: Mario Fernandes (CSKA Moscow), Dodo (Inter Milan), Danilo (Porto), Filipe Luis (Chelsea), David Luiz (Paris Saint-Germain), Marquinhos (Paris Saint-Germain), Gil (Corinthians), Miranda (Atletico Madrid)
Tengah: Luiz Gustavo (Wolfsburg), Elias (Corinthians), Fernandinho (Manchester City), Ramires (Chelsea), Willian (Chelsea), Philippe Coutinho (Liverpool), Oscar (Chelsea), Ricardo Goulart (Cruzeiro, cedera digantikan Kaka)
Depan: Everton Ribeiro (Cruzeiro), Robinho (Santos), Neymar (Barcelona), Diego Tardelli (Atletico Mineiro).
Hanya saja, pemanggilan kembali Kaka ini memicu pro dan kontra di Brasil sana. Jurnalis Brasil Mauro Cezar termasuk salah satu yang kontra. Dilansir 101 Great Goals, Cezar bahkan menyebut keputusan Dunga itu 'absurd' dan menganggapnya sebagai 'sebuah banyolan'.
Jika ada pemain lain seusia Kaka dan dengan performa yang sama, tapi tak punya pribadi seperti Kaka, pemain itu pasti takkan dipanggil. Kaka dipanggil hanya karena dia anak yang baik dan dicintai semua orang, kecam Cezar.
Kalau Kaka dipanggil, kenapa tidak? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dunga Masih Belum Tutup Pintu Timnas Buat Kaka
Piala Dunia 25 September 2014, 20:25 -
Piala Dunia 25 September 2014, 19:35
-
10 Pemain Brasil Dengan Biaya Transfer Paling Mahal
Editorial 25 September 2014, 15:06 -
Lagi-lagi Tevez Tak Dipanggil Timnas Argentina
Piala Dunia 23 September 2014, 03:56 -
Skuat Brasil Untuk Tur Asia 2014
Piala Dunia 17 September 2014, 23:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39