Julio Cesar Mulai Pikirkan Opsi Pensiun
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 16:01
Untuk bermain di Copa America 2015 saat sudah berusia 35 tahun akan sangat rumit bagi saya. Sedangkan untuk tampil di Piala Dunia 2018, rasanya saya akan terlihat sangat egois, ungkap Cesar seperti dilansir SempreInter.
Saat ini saya tengah mengalami momen yang menyedihkan. Sekarang adalah saat yang tepat untuk beristirahat dan melupakan segalanya. Saya pikir Brasil memiliki tujuh atau delapan kiper yang layak mengenakan jersey tim nasional.
Cesar sendiri dituding sebagai salah satu biang keladi di balik kekalahan mengerikan 1-7 yang dialami Brasil di tangan Jerman dalam babak semifinal Piala Dunia 2014. Saat tampil di laga perebutan tempat ketiga kontra Belanda, Cesar kembali harus dipaksa memungut bola tiga kali dari gawangnya dalam laga yang berakhir dengan skor telak 0-3. (si/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cafu: Brasil Dibantai Jerman Hanya Kecelakaan
Piala Dunia 13 Juli 2014, 22:13 -
Bebeto: Jangan Salahkan Neymar
Piala Dunia 13 Juli 2014, 21:15 -
Gilberto Silva Merasa Tidak Dianggap
Piala Dunia 13 Juli 2014, 19:26 -
Piala Dunia 13 Juli 2014, 18:38
-
Thiago Silva Ambil Hikmah Positif Dari Kegagalan Brasil
Piala Dunia 13 Juli 2014, 11:14
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40