Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018: Grup H
Haris Suhud | 31 Mei 2018 12:09
Bola.net - - Pertarungan Piala Dunia 2018 Grup H dipercaya akan berjalan seru. Di dalam grup terdapat Kolombia, Polandia, Senegal dan Jepang yang akan bertarung untuk lolos ke babak selanjutnya.
Jepang yang mewakili zona AFC bakal memulai petualangan di grup H dengan meladeni lawan berat, Kolombia. Duel kedua tim akan berlangsung di Mordovia Arena, lalu dilanjutkan bentrok Polandia kontra Senegal di Spartak Stadium, 19 Juni 2018.
Jepang kembali dihadapkan pada lawan berat yaitu Senegal pada matchday kedua grup H, 24 Juni 2018. Stadion Ekaterinburg Arena akan menjadi saksi pertarungan kedua tim.
Pada hari yang sama waktu setempat, Kolombia akan menjajal kekuatan Kolombia. Laga ini akan digelar di Kazan Arena yang merupakan markas dari Rubin Kazan.
Setelah itu, Jepang akan menghadapi Polandia pada laga terakhir grup H Piala Dunia 2018 di Volgograd Arena. Sementara itu, Senegal menguji ketangguhan Kolombia di Samara Arena pada 28 Juni 2018.
Berikut ini jadwal pertandingan Grup H Piala Dunia 2018 selengkapnya:
Jadwal Pertandingan
Jadwal Pertandingan
Grup H
Matchday pertama
19/6/2018 Kolombia Vs Jepang - 19.00 WIB - Mordovia Arena
19/6/2018 Polandia Vs Senegal - 22.00 WIB - Spartak Stadium
Matchday kedua
24/6/2018 Jepang Vs Senegal - 22.00 WIB - Ekaterinburg Arena
25/6/2018 Kolombia Vs Polandia - 01.00 WIB - Kazan Arena
Mathday ketiga
28/6/2018 Jepang Vs Polandia - 21.00 WIB - Volgograd Arena
28/6/2018 Senegal Vs Kolombia - 21.00 WIB - Samara Arena
Piala Dunia 2018 akan dibuka pada 14 Juni mendatang. Laga antara Rusia dan Arab Saudi akan menjadi laga perdana.
Sumber: Bola.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Proyeksi Skuat Jepang di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 19 Mei 2018, 11:03 -
Profil Tim Piala Dunia 2018: Jepang
Editorial 24 April 2018, 19:50 -
Hotel dan Basecamp Tim-tim Piala Dunia 2018: Grup H
Editorial 22 April 2018, 15:15 -
Pemain Timnas Indonesia U-19 Ini Antusias Hadapi Timnas Jepang U-19
Tim Nasional 22 Maret 2018, 12:55 -
Hanis Saghara: Timnas Indonesia U-19 Siap Tarung Lawan Jepang
Tim Nasional 22 Maret 2018, 12:46
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39