Jadwal Pertandingan dan Siaran Langsung Piala Dunia 2018: Serbia vs Swiss
Serafin Unus Pasi | 22 Juni 2018 14:00
Bola.net - - Timnas Serbia bertekad untuk mengamankan satu tiket ke babak gugur Piala Dunia 2018. Untuk itu mereka akan mengincar kemenangan saat menghadapi Timnas Swiss pada hari Sabtu (23/6) Pkl 01.00 WIB dini hari nanti.
Timnas Serbia saat ini berstatus sebagai pemuncak klasemen grup E. Kemenangan 1-0 atas Kosta Rika minggu lalu membuat mereka kokoh berada di puncak, setelah Brasil dan Swiss berbagi angka.
Secara matematis, ada peluang yang cukup besar bagi Serbia untuk meloloskan diri ke babak 16 besar Piala Dunia 2018. Jika mereka berhasil memenangkan pertandingan melawan Swiss nanti, maka perolehan poin mereka akan menjadi 6, dan jika Kosta Rika gagal menang dari Brasil, maka mereka akan dinyatakan sebagai kontestan 16 besar Piala Dunia 2018.
Demi mengamankan tiket lolos ke babak 16 besar, Serbia akan bermain tanpa kompromi untuk menghadapi Timnas Swiss nanti.
Bukan Laga Mudah
Pembuktian tersebut mereka lakukan saat mereka menghadapi Timnas Brasil minggu lalu. Sempat tertinggal di awal babak pertama, mereka berhasil menekan Brasil dan membuat gol penyama kedudukan di babak kedua.
Selain itu Swiss dikenal mengandalkan permainan fisik. Pada pertandingan pertama kemarin, mereka melanggar Neymar sebanyak 10 kali dalam satu laga. Meski taktik ini dikecam, namun taktik ini terbukti efektif membungkam salah satu pemain terbaik dunia itu saat ini.
Permainan fisik Swiss ini akan menjadi laga yang menarik bagi Serbia, karena mereka juga merupakan tim yang mengandalkan kekuatan fisik mereka untuk menang.
Jadwal Siaran Langsung
23 Juni 2018
01.00 WIB Serbia vs Swiss (Kaliningrad Stadium) - Trans TV, K-Vision, Usee TV (Live)
Perkiraan Susunan Pemain
Pelatih: Mladen Krstajic.
Swiss (4-2-3-1): Sommer; Rodriguez, Akanji, Schar, Lichtsteiner; Granit Xhaka, Behrami; Zuber, Dzemaili, Shaqiri; Seferovic.
Pelatih: Vladimir Petkovic.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FOTO FANS: Kosta Rika vs Serbia
Open Play 21 Juni 2018, 16:12 -
Diincar MU dan Madrid, SMS Diminta Tetap Membumi
Piala Dunia 19 Juni 2018, 13:20 -
Kolarov, Mihajlovic dan Tendangan Bebas di Piala Dunia
Piala Dunia 18 Juni 2018, 05:31 -
Hasil Pertandingan Kosta Rika vs Serbia: 0-1
Piala Dunia 17 Juni 2018, 20:52
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39