Jadwal Lengkap Grup A Piala Dunia 2022
Serafin Unus Pasi | 7 November 2022 22:31
Bola.net - Jadwal lengkap grup A Piala Dunia 2022. Semua pertandingan grup A Piala Dunia 2022 akan diiarkan EMTEK Grup melalui SCTV, MOJI, Mentari TV, Nex Parabola dan Vidio.
Piala Dunia 2022 akan digulirkan dalam hitungan hari. 32 tim dari seluruh penjuru dunia sudah akan terbagi ke dalam delapan grup dan memperebutkan 16 tiket ke babak knockout.
Qatar selaku tuan rumah Piala Dunia 2022 tergabung di grup A. Mereka akan bersaing dengan Ekuador, Senegal dan Belanda untuk lolos ke fase gugur.
Akankah Qatar selaku tuan rumah lolos ke fase gugur? Ataukah Belanda yang jadi unggulan bakal mengamankan tiket ke babak knockout?
Simak jadwal lengkap grup A Piala Dunia 2022 di bawah ini ya, Bolaneters!
Matchday 1
Minggu, 20 November 2022
- 23:00 WIB: Qatar vs Ekuador - SCTV, Vidio, Moji
Senin, 21 November 2022
- 23:00 WIB: Senegal vs Belanda - SCTV, Vidio, Moji
Matchday 2
Jumat, 25 November 2022
- 20.00 WIB: Qatar vs Senegal - SCTV, Vidio, Moji
- 23:00 WIB: Belanda vs Ekuador - SCTV, Vidio, Moji
Matchday 3
Selasa, 29 November 2022
- 22.00 WIB: Belanda vs Qatar - SCTV, Vidio, Moji
- 22.00 WIB: Ekuador vs Senegal - Vidio
Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia 2022
Sabtu, 3 Desember 2022
- Juara Grup A vs Runner-up Grup B
- Juara Grup C vs Runner-up Grup D
Minggu, 4 Desember 2022
- Juara Grup B vs Runner-up Grup A
- Juara Grup D vs Runner-up Grup C
Senin, 5 Desember 2022
- Juara Grup E vs Runner-up Grup F
- Juara Grup G vs Runner-up Grup H
Selasa, 6 Desember 2022
- Juara Grup F vs Runner-up Grup E
- Juara Grup H vs Runner-up Grup G
Jadwal Perempat Final - Final Piala Dunia 2022
Babak perempat final Piala Dunia 2022: 9-10 Desember 2022
Semifinal Piala Dunia 2022: 13 - 14 Desember 2022
Perebutan Tempat ke-3: 17 Desember 2022
Final: 18 Desember 2022
Daftar Peserta Piala Dunia 2022
- Grup A: Qatar, Ekuador, Senegal, dan Belanda
- Grup B: Inggris, Iran, Amerika Serikat, dan Wales
- Grup C: Argentina, Arab Saudi, Meksiko dan Polandia
- Grup D: Prancis, Australia, Denmark, dan Tunisia
- Grup E: Spanyol, Kosta Rika, Jerman, dan Jepang
- Grup F: Belgia, Kanada, Maroko, dan Kroasia
- Grup G: Brasil, Serbia, Swiss, dan Kamerun.
- Grup H: Portugal, Ghana, Uruguay, dan Korea Selatan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brasil di Piala Dunia, 4 Edisi Beruntun Dijegal Tim-tim Eropa
Piala Dunia 5 November 2022, 16:22 -
Demi Narasi Positif di Piala Dunia 2022, Qatar Berani Keluar Uang untuk Bayar Buzzer!
Piala Dunia 3 November 2022, 23:04 -
Profil Grup A Piala Dunia 2022: Jadi Milik Belanda dan Senegal?
Piala Dunia 2 November 2022, 22:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40