Jadi Pahlawan Inggris, Kane Dapat Emotikon Lope-lope dari Pochettino
Richard Andreas | 20 Juni 2018 10:48
Bola.net - - Penyerang timnas Inggris, Harry Kane mengatakan bahwa pelatih Tottenham Hotspur, Mauricio Pochettino mengirimkan banyak 'love hearts' setelah laga Inggris melawan Tunisia (2-1) beberapa waktu lalu.
Kane memang menjadi pahlawan kemenangan di laga itu dengan dua golnya yang menjadi penentu hasil pertandingan. Kedua gol Kane cukup spesial karena masing-masing lahir di awal dan di akhir laga.
Inggris pun berhasil meraih kemenangan penting di laga pertama Piala Dunia 2018 Rusia. Hal yang sulit dilakukan oleh beberapa tim besar lainnya.
Dukungan Pochettino
Kane membongkar ternyata Pochettino adalah pendukung setia Inggris di Piala Dunia kali ini. Dia pun mendapat dukungan langsung dari Poch sebelum dan sesudah bertanding.
Poch (Mauricio Pochettino) mengirimkan pesan pada saya (sebelum) dan juga sesudah pertandingan, ujar Kane dikutip dari fourfourtwo.
Dia mengirimkan banyak hati (love hearts) dan berkata: 'Come on England!' Dia sungguh mendukung saya. Dia memiliki banyak teman di sini.
Bukan Hanya Pelatih
Dikatakannya, sosok Pochettino ternyata bukan hanya berperan sebagai pelatih bagi pemain-pemain Tottenham. Melainkan juga teman yang berjuang bersama.
Dia bukan hanya bos saya, dia rekan saya. Dia adalah pelatih tetapi dia juga seorang teman.
Dia ingin saya dan tim melakukan semuanya dengan baik, tutup kane.
Simak Video Menarik Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dele Alli Berdoa Cederanya Tidak Serius
Piala Dunia 19 Juni 2018, 19:40 -
Kane: Inggris Seharusnya Dapat Penalti
Piala Dunia 19 Juni 2018, 14:20 -
Bekuk Tunisia, Harry Kane Girang Bukan Kepalang
Piala Dunia 19 Juni 2018, 13:40 -
Bos Tunisia: Inggris Beruntung Punya Harry Kane
Piala Dunia 19 Juni 2018, 12:20 -
Inggris vs Tunisia, Southgate Keluhkan Kepemimpinan Wasit
Piala Dunia 19 Juni 2018, 11:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23